RIsoLes Isi WoRtEl Ayam.
Kamu dapat memasak RIsoLes Isi WoRtEl Ayam menggunakan 19 bahan dan 8 langkah. Berikut ini akan dijelaskan Bagaimana kamu dapat membuatnya .
Bahan2 dari RIsoLes Isi WoRtEl Ayam
- Siapkan isian :.
- Siapkan 500 gram wortel.
- Siapkan 250 gram dada ayam.
- Siapkan 50 gram seladri,cacah halus.
- Kamu Membutuhkan 1 bks masako ayam.
- Siapkan 5 sdm gula pasir,sesuaikan.
- Siapkan 1/2 gelas air.
- Kamu Membutuhkan Secukupnya garam.
- Kamu Membutuhkan 2 sdm tepung terigu untuk taburan.
- Siapkan Bumbu halus :.
- Kamu Membutuhkan 5 siung bawang merah.
- Kamu Membutuhkan 3 siung bawang putih.
- Kamu Membutuhkan Bahan kulit :.
- Siapkan 400 gram terigu serbaguna.
- Siapkan 1 butir telur.
- Kamu Membutuhkan 1 bks masako ayam.
- Kamu Membutuhkan 1/2 sdt garam.
- Siapkan 1000 ml air.
- Siapkan 3 sdm minyak.
RIsoLes Isi WoRtEl Ayam instruksi
- Serut wortel,cuci lalu tiriskan....rebus dada ayam,lalu suwir suwir...tumis bumbu halus hingga harum dan bumbu sedikit menguning,tambahkan sedikit air,kira kira 1/2 gelas saja agar bumbu tidak gosong,masukkan ayam suwir,aduk rata,,,,.
- Tambahkan wortel,aduk hingga wortel agak layu,masukkan gula,garam,masako dan seladri,aduk rata,masak hingga wortelnya matang,koreksi rasa.beri taburan tepung terigu agar isian tidak ambyar,aduk rata..
- Siap untuk isiannya......selanjutnya kita bikin kulitnya,,,,siapkan wadah,masukkan tepung,masako dan garam,aduk rata,buat lubang ditengah,masukkan telur,tambahkan air dilubang tersebut sedikit demi sedikit sambil diaduk menggunakan whisker hingga adonan licin dan halus,tambahkan minyak,aduk rata..
- Panaskan wajan teflon,oles margarin,tuang satu sendok sayur adonan,putar2 teflon hingga adonan rata.masak hingga matang,lakukan hingga adonan habis..
- Ambil 1 kulit lumpia,beri isian 1 sdm,lipat kanan dan kiri,lalu gulung..
- Lakukan hingga selesai....buat adonan cair dari tepung terigu secukupnya, dan air,beri sedikit garam.buat adonan yg tidak kental dan tidak encer.lalu masukkan lumpia ke adonan tepung cair,lalu gulingkan ditepung panir.lakukan sampai habis..
- Goreng hingga matang.terlalu lama menggoreng akan menyebabkan kue meletus saat digoreng.goreng hingga kuning keemasan saja,angkat..
- Kemas plastik agar tampilan menarik..